Belajar chatt menggunakan YM dan mencari Teman di YM
Aplikasi Yahoo Messenger atau yang akrab disebut YM adalah aplikasi chatting yang mudah digunakan. Namun keunggulan YM ini sudah tidak diragukan. Berikut saya berikan Tips Chatting Menggunakan YM yang mungkin belum banyak diketahui.
Saat menjalankan aplikasi ini dan sudah membuka jendela chat:
- menambah nomor hp/telp pada list kontak ym tekan ctrl+t
- menambah/memberi email pada list kontak ym tekan ctrl+y
- membuat teks bergaris tekan ctrl+u
- membuat teks miring tekan ctrl+i
- print ym tekan ctrl+p
- menyimpan teks chat (dalam bentuk notepad) tekan ctrl+s
- buzz tekan ctrl+g
- subscribe to yahoo! voice tekan ctrl+k
- calling tekan ctrl+l
- membuat teks tebal tekan ctrl+b
- menambah jumlah chat tekan ctrl+n
0 komentar:
Posting Komentar